Jenis Jenis Lensa Canon dan Harga Lensa Canon

Jenis Jenis Lensa Canon - Bagi anda yang memiliki hobi fotografer, apakah anda sudah mengetahui harga lensa Canon? Lensa Canon ini adalah salah satu lensa yang terkenal dalam dunia fotografer. Lensa ini terkenal karena kualitasnya yang sangat baik dibandingkan dengan lensa merk lainnya. Lensa ini memiliki berbagai macam tipe tergantung dengan kondisi kamera anda dan selera anda untuk mengambil foto. Bagi anda yang menggunakan kamera Canon saat ini bisa sedikit berbahagia dan berbangga hati karena tersedia berbagai jenis dan tipe lensa kamera Canon. Sebelumnya, memang sudah ada berbagai jenis lensa kamera Canon, tetapi saat ini Canon mengeluarkan lebih banyak lagi jenis lensa yang lebih baik dari produk sebelumnya untuk meningkatkan kepuasan para fotografer.



Jenis – jenis dan Harga Lensa Canon Berdasarkan Diameter 


Banyak sekali kita jumpai jenis lensa Canon saat ini. Dalam kesempatan kali ini kita kita akan membahas lensa Canon yang dikategorikan menurut diameternya. Berdasarkan diameternya lensa Canon dibagi atas 2 jenis lensa, yaitu: EF – S dan EF. Kedua jenis lensa ini biasa kita kenal dengan nama lensa zoom EF. Hal ini dikarenakan lensa ini berfungsi untuk menzoom tampilan foto pada kamera kita. Dan harga lensa Canon jenis EF bisa terbilang cukup mahal bagi kaum awam. Tetapi harga tersebut dirasa cukup pantas kita bayar mengingat kualitas dan hasil yang diberikan saat menggunakan lensa ini untuk memoto suatu objek.

Jenis lensa Canon EF – S ini memiliki singkatan small untuk huruf s nya. Hal ini berarti lensa Canon jenis ini memiliki diameter yang lebih kecil daripada lensa EF. Karena ukurannya yang lebih kecil, maka lensa jenis ini hanya support untuuk sensor berukuran APS – C saja. Harga lensa Canon jenis EF – S ini cukup bervariasi menurut spesifikasi yang ditawarkan pada jenis lensa ini seperti Harga Lensa Canon 55-250mm. Harganya lensa ini yang paling murah adalah Rp 2.300.000, dan yang paling mahal seharga Rp 9.600.000 rupiah . Harga lensa ini memang terbilang cukup mahal, tetapi kita bisa membandingkan kualitasnya dengan lensa merk lain.

Sedangkan untuk jenis lensa Canon EF memiliki diameter lebih besar dari lensa EF – S dan DX sehingga lensa jenis ini support untuk sensor berukuran APS – C dan juga full frame. Tetapi perlu anda ketahui bahwa sebagian besar kamera DSLR Canon yang beradar saat iini menggunakan sensor jenis APS – C. selain kedua jenis lensa ini, ada juuga lesa dengan seri L yang digunakan untuuk fotografi professional, berkualitas tinggi, dan biasanya memiliki bahan bodi yang tahan air dan debu. Harga lensa Canon jenis L ini tentu sangat mahal karena harga lensa jenis EF berkisar antara 10.000.000 hinga 20.000.000 Rupiah.

Subscribe to receive free email updates: